Cara Optimasikan Postingan Lama |
Sebenernya ada beberapa Cara Optimasikan Postingan Lama,dan ini salah satunya yang biasa saya lakukan :
1. Kunjungi situs web di bawah ini, salah satu aja
hxxp://www.customermagnetism.com/tools/keyword-extractor/
hxxp://seokeywordanalysis.com/seotools/
2. Masukkan url single page lama anda, misal :
hxxp://am4nxc.blogspot.com/2013/01/17/cara-optimasi-postingan-lama.html
3. Tekan analize, sehingga akan keluar word/s atau keyword phrase berdasarkan artikel yang anda masukkan
4. Download rankerizer di hxxp://www.rankerizer.com/index.php [gratis]
5. Setelah proses instalasi, masukkan hasil analisa pada dari url page postingan lama anda
6. Kita akan tahu posisi SERP s.d top 100 di google / bing / yahoo
7. Dan wusss, ternyata banyak yang sudah punya SERP walau di page s.d 10.
Tugas kita adalah mengoptimasinya dengan cara:
# on page: Buat artikel baru dengan keyword tersebut dan internal linking.
# off page: Cari backlink yang berkualitas ke halaman tsb dengan cara blogwalking atau backlink Forum, dengan cara menaruh backlink di postingan atau disignature diprofil page forum.
Keuntungan Optimasikan Postingan Lama :
# Kita mengexplore potensi postingan lama untuk menambah jumlah Visitor
# Tambahan ide untuk Keyword lama
OK gitu dulu, Cara Optimasikan postingan lama, kalo ada masukkan ayoo kita bahas bareng disini silahkan tinggalkan komentar anda dibawah ini, kalo ada salah mohon maaf.
ps.
# hxxp:// ganti http://
# saya hanya mengambil keyword yang mempunyai 3 kata
Saya udah download tuh, tapi susah dibuka
BalasHapus